id_tn_l3/mrk/11/22.md

1.1 KiB

Ayat: 22-23

Yesus menjawab mereka

"Yesus menjawab para muridnya"

sesungguhnya Aku berkata kepadamu

"Aku mengatakan kebenaran kepadamu." Kalimat ini menekankan apa yang akan Yesus katakan selanjutnya.

siapapun berkata

"jikalau siapapun berkata"

apabila dia tidak ragu dalam hatinya melainkan percaya

Kata "tidak ragu" ini dapat memiliki pengertian ganda yakni: "percaya dengan sungguh-sungguh" sedangkan kata "hati" mengacu pengganti untuk "pikiran dan niat dalam batin."  Yesus mengatakan dengan kedua cara itu untuk menekankannya. AT: "jikalau dia sungguh percaya dengan hatinya" atau "jikalau dia tidak ragu-ragu melainkan percaya" (Lihat: rc://en/ta/man/translate/figs-doublenegatives dan rc://en/ta/man/translate/figs-parallelism danrc://en/ta/man/translate/figs-metonymy)

Allah akan melakukannya

"Allah akan membuatnya terjadi"

Kata-kata terjemahan