untuk tinggal di dalam seseorang berarti melanjutkan persekutuan bersamanya. Lihat bagaimana kita menerjemahkan "tinggal di dalam Tuhan" pada 1 Yohanes 2:5-6. AT: "Allah melanjutkan persekutuan bersama kita... kita melanjutkan persekutuaan bersama Dia dan Dia melanjutkan persekutuan bersama kita" atau "Allah tetap berada bersama kita dan Dia tetap bersama kita" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]])
# Melalui ini kita mengerti... kita, karena Dia telah memberikan
Terjemahan ini dapat berarti jelas jika kita menyebutkan di antara "oleh karena ini" atau "karena". AT: "Kita mengerti... Kita telah Ia beri" atau "Oleh karena ini kita mengerti... kita: Dia telah berikan".
# karena Dia telah memberikan kita beberapa dari RohNya
"karena Dia memberikan kita RohNya" atau "karena Dia meletakan RohNya di dalam kita." Kalimat ini, bagaimanapun juga, tidak menyatakan bahwa Allah kekurangan RohNya setelah Dia telah memberikan beberapa kepada kita.
# Juga, kita telah melihat dan menjadi saksi bahwa Bapa telah mengirimkan AnakNya menjadi Juruselamat dunia
"dan kami rasul-rasul telah melihat Anak Allah dan memberitakan kepada setiap orang bahwa Allah Bapa telah mengrim AnakNya untuk menyelamatkan umatNya di bumi ini"