id_tn_l3/job/04/04.md

901 B

Informasi Umum:

Sang penulis menggunakan persamaan dalam setiap ayat-ayat untuk membentuk satu ide dengan menggunakan dua pernyataan yang berbeda supaya memberikan penekanan pada 1) pertolongan yang diberikan Ayub kepada orang lain di masa lalu, 2) akibat dari masalah yang dihadapinya sekarang, dan 3) kesalehannya dihadapan TUHAN. (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-parallelism)

membangunkan

Seseorang yang telah dikuatkan dikatakan seolah dia telah dijaga untuk tidak jatuh. (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor)

tersandung

menjadi tidak dikuatkan di sini dikatakan seolah itu telah terjatuh. (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor)

kamu telah menguatkan lutut-lutut yang lemah

Di sini penguatan dikatakan seperti seseorang yang lemah lututnya yang tidak bisa menjaga tubuhnya untuk berdiri tegak. (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor)