1.6 KiB
Kisah Para Rasul 9:33-35
Disana ia mendapati seseorang
Sesungguhnya Petrus tidak bermaksud untuk mencari seorang lumpuh, namun hal tersebut tiba-tiba terjadi pada dirinya. AT: "di sana Petrus bertemu dengan seorang pria"
Seseorang yang bernama Eneas
Ini memperkenalkan Eneas sebagai tokoh baru di dalam cerita (lihat: rc://en/ta/man/translate/writing-participants)
Yang sudah terbaring di tempat tidurnya...karena ia lumpuh
ini informasi latar belakang Eneas (lihat: rc://en/ta/man/translate/writing-background)
lumpuh
tidak dapat berjalan , tidak dapat menggerakkan bagian bawah pinggang.
Rapikan tempat tidurmu
"gulung tikarmu"
Semua orang yang tinggal di Lida dan Saron
Ini adalah sebuah generalisasi yang mengacu pada banyak orang yang ada di sana. AT "mereka yang tinggal di Lida dan Saron" atau "banyak orang yang tinggal di Lida dan Saron"(lihat: rc://en/ta/man/translate/figs-hyperbole)
Di Lida dan Saron
Kota Lida terletak di dataran Saron.
Melihatnya
Mungkin menolong untuk menyatakan bahwa mereka melihat bahwa orang itu dipulihkan. AT: "melihat orang yang telah disembuhkan Petrus"
Dan mereka berbalik kepada Tuhan
"berbalik" adalah sebuah metonim untuk "bertobat dari semua dosa mereka dan menjadi taat" AT: "dan mereka bertobat dari semua dosa mereka dan menjadi taat kepada Tuhan"(See: rc://en/ta/man/translate/figs-metonymy)