id_tn_l3/col/03/intro.md

19 lines
1.3 KiB
Markdown
Raw Permalink Blame History

This file contains invisible Unicode characters

This file contains invisible Unicode characters that are indistinguishable to humans but may be processed differently by a computer. If you think that this is intentional, you can safely ignore this warning. Use the Escape button to reveal them.

### Pendahuluan
# Catatan Umum Kolose 3
#### Struktur dan Format
#### Bagian kedua dari pasal ini sejajar dengan Efesus 5 dan 6
#### Konsep Khusus dalam pasal ini 
#### Diri yang lama dan yang baru Diri yang lama dan yang baru adalah konsep yang setara dengan manusia lama atau baru. Istilah "manusia lama" mungkin mengacu pada sifat alami manusia yang berdosa yang dibawa oleh seseorang dari lahir, sedangkan "manusia baru" adalah sifat atau hidup baru yang diberikan kepada seseorang setelah mereka menjadi beriman dalam Kristus. (Lihat: 
[[rc://id/tw/dict/bible/kt/sin]] dan [[rc://id/tw/dict/bible/kt/faith]])KarakterBanyak kualitas yang Paulus anjurkan agar dapat diikuti (atau dihindari) oleh pembacanya bukanlah perbuatan itu sendiri seperti halnya kualitas karakter. Oleh karenanya, hal-hal tersebut dapat menimbulkan kesulitan-kesulitan dalam penerjemahan. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-abstractnouns]])
#### \#### Beberapa kemungkinan kesulitan terjemahan dalam pasal ini"Yang di atas"Allah seringkali digambarkan berada di atas. Ketika Paulus berkata disini untuk mencari hal-hal yang di atas atau berpikir tentang apa yang di atas, dia sedang menyiratkan bahwa orang-orang Kristen harus mengupayakan untuk menyenangkan Allah dengan perbuatan mereka.
### \# Tautan:
* Catatan Kolose 03:01 [<<](../02/intro.md) | \[>>\](../04/intro.md)