id_tn_l3/2pe/03/intro.md

591 B

Pendahuluan

Catatan Umum 2 Petrus 3

Konsep-konsep khusus dalam pasal ini

Api

Api berhubungan dengan kehancuran dan, oleh sebab itu, ini berkaitan dengan penghukuman.

Hari Tuhan

Kepastian waktu untuk hari Tuhan di dunia akan datang sebagai kejutan. Inilah maksud dari ungkapan "seperti pencuri dimalam hari" . Oleh karena itu, orang-orang Kristen harus bersiap untuk kedatangan Tuhan. (Lihat: rc://en/tw/dict/bible/kt/dayofthelord and rc://en/ta/man/translate/figs-simile)

Tautan:

<< |