id_gl_id_tw/bible/names/negev.md

29 lines
1.2 KiB
Markdown
Raw Blame History

This file contains ambiguous Unicode characters

This file contains Unicode characters that might be confused with other characters. If you think that this is intentional, you can safely ignore this warning. Use the Escape button to reveal them.

# Negev
## Fakta-fakta:
Negev adalah wilayah gurun di bagian selatan Israel, barat daya Laut Asin.
* Kata aslinya berarti “Selatan”, dan beberapa versi bahasa Inggris menerjemahkannya seperti ini.
* Bisa jadi “Selatan” tidak terletak di tempat Gurun Negev saat ini.
* Ketika Abraham tinggal di kota Kadesh, dia berada di Negev atau wilayah selatan.
* Ishak tinggal di Negev ketika Ribka melakukan perjalanan untuk menemuinya dan menjadi istrinya.
* Suku Yahudi yaitu Yehuda dan Simeon tinggal di wilayah selatan ini.
* Kota terbesar di wilayah Negev adalah Bersyeba.
(Saran Penerjemahan: [How to Translate Names](rc://en/ta/man/translate/translate-names))
(Lihat juga: [Abraham](../names/abraham.md), [Beersheba](../names/beersheba.md), [Israel](../kt/israel.md), [Judah](../names/judah.md), [Kadesh](../names/kadesh.md), [Salt Sea](../names/saltsea.md), [Simeon](../names/simeon.md))
## Bible References:
* [Kejadian 12:9](rc://en/tn/help/gen/12/09)
* [Kejadian 20:1-3](rc://en/tn/help/gen/20/01)
* [Kejadian 24:62](rc://en/tn/help/gen/24/62)
* [Yosua 3:14-16](rc://en/tn/help/jos/03/14)
* [Bilangan 13:17-20](rc://en/tn/help/num/13/17)
## Data Kata:
* Strongs: H5045, H6160