forked from WA-Catalog/id_tn
37 lines
1.9 KiB
Markdown
37 lines
1.9 KiB
Markdown
# Pernyataan Terkait:
|
||
|
||
Petrus melanjutkan perkataannya bagi orang-orang Yahudi, yang berdiri di area Bait Allah, yang dimulai di [Kisah Para Rasul 3:12](./11.md).
|
||
|
||
# Informasi Umum:
|
||
|
||
Pada ayat 22-23, Petrus mengutip perkataan yang pernah diucapkan oleh Musa sebelum kedatangan Mesias.
|
||
|
||
# Ia lah satu-satunya yang harus sorga terima
|
||
|
||
"Ia lah satu-satunya yang harus sorga sambut." Petrus mengatakan sorga bagaikan sorga adalah seseorang yang menerima kedatangan Yesus saat Ia pulang ke rumah Bapa. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-personification]])
|
||
|
||
# Sorga harus menerima sampai
|
||
|
||
Ini artinya, bagi Yesus untuk tinggal dan diam di dalam kerajaan sorga adalah hal penting, karena ini merupakan rencana Allah.
|
||
|
||
# Sampai pada waktu pemulihan segala sesuatu
|
||
|
||
Arti lain yang memungkinkan: 1) "sampai pada waktu di saat Allah memulihkan segala sesuatu" atau 2) "sampai pada waktu di saat Allah memenuhi segala sesuatu yang sudah Ia katakan."
|
||
|
||
# Sesuatu yang telah Allah katakan melalui mulut para nabiNya yang kudus sejak zaman dulu
|
||
|
||
Pada zaman dahulu ketika para nabi berbicara, hal itu dianggap bagaikan Allah yang berbicara karena Ia yang mengatur apa yang mereka katakan. AT: "yang Allah katakan sejak zaman dahulu melalui nabiNya yang kudus untuk menyebarkan firmanNya" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metonymy]])
|
||
|
||
# Mulut dari para nabiNya yang kudus
|
||
|
||
"Mulut" di sini mengacu pada kata-kata yang diucapkan dan ditulis oleh para nabi. AT: "kata-kata para nabiNya" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metonymy]])
|
||
|
||
# Akan membangkitkan seorang nabi
|
||
|
||
"Membangkitkan" di sini memiliki arti "memenuhi." AT: "Allah akan memenuhi segala sesuatu" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-idiom]])
|
||
|
||
# Nabi itu akan dilenyapkan selamanya
|
||
|
||
Kalimat ini dapat diubah ke dalam bentuk kalimat aktif. AT: "nabi itu, akan Allah lenyapkan selamanya" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-activepassive]])
|
||
|