# Zilpa Ini adalah nama pembantu perempuan Lea. Lihat bagaimana anda menerjemahkan nama ini dalam [Kejadian 29:24](../29/23.md). (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/translate-names]]) # yang lahir di Padan-Aram Ini menyatakan bahwa Benyamin tidak termasuk karena ia lahir di tanah Kanaan di dekat Betlehem. Kalimat ini menyebutkan Padan-Aram karena tempat itu merupakan tanah kelahiran dari hampir semua dari mereka. Makna utuh dari frasa ini dapat disampaikan lebih eksplisit. Terjemahan lainnya: "yang lahir untuknya di Padan-Aram, kecuali Benyamin yang lahir di tanah Kanaan" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-explicit]]) # Yakub pergi kepada ayahnya Ishak disini "datang" dapat dinyatakan sebagai "pergi"  (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-go]]) # Mamre Ini adalah nama lain dari Kota Hebron. Itu dapat dinamai setelah Mamre, di tempat teman Abraham tinggal. Lihat bagaimana anda menerjemahkan ini dalam  [Kejadian13:18](../13/16.md). (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/translate-names]]) # Kiryat-Arba Ini adalah nama kota. Lihat bagaimana anda menerjemahkan ini dalam [Kejadian 23:2](../23/01.md). (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/translate-names]])