# ### Kidung Agung 6:10 # Informasi Umum: BHC memahami ini sebagai apa yang dikatakan permaisuri dan selir tentang perempuan itu. Tetapi, beberapa versi memahami ini sebagai ungkapan laki-laki itu.  # Siapa ini, yang memandang ke bawah bagai fajar ... panji-panjinya?  Mereka menggunakan pertanyaan ini untuk mengatakan bahwa mereka memikirkan anak gadis-gadis itu menakjubkan. AT :  "wanita yang menakjubkan! Dia terlihat seperti fajar ... panji-panji!"  (Lihat: [[rc://en/ta/man/translate/figs-rquestion]]) # memandang ke bawah bagai fajar Fajar itu cantik. Wanita itu cantik. AT : "yang terlihat seperti fajar" (Lihat: [[rc://en/ta/man/translate/figs-simile]]) # menakjubkan seperti bala tentara dengan panji-panjinya Kecantikan seorang wanita itu sangat kuat sehingga membuat wanita yang lain merasa tak berdaya, seolah-olah tentara yang mendatangi mereka. Lihat bagaimana ini diterjemahkan dalam  [Kidung Agung 6:4](./04.md). (Lihat: [[rc://en/ta/man/translate/figs-simile]])