forked from WA-Catalog/id_tn
Update '1ti/front/intro.md'
This commit is contained in:
parent
2097a07660
commit
2fe0b08c1a
|
@ -22,22 +22,23 @@
|
|||
|
||||
#### Siapa penulis Surat 1 Timotius?
|
||||
|
||||
##### Paulus menulis Surat 1 Timotius. Ia berasal dari kota Tarsus. Dahulu ia dikenal dengan nama Saulus sebelum menjadi Kristen dan termasuk dalam golongan orang Farisi. Ia sudah menjelajahi seluruh kerajaan Roma beberapa kali untuk memberitakan Yesus Kristus.
|
||||
Paulus menulis Surat 1 Timotius. Ia berasal dari kota Tarsus. Dahulu ia dikenal dengan nama Saulus sebelum menjadi Kristen dan termasuk dalam golongan orang Farisi. Ia sudah menjelajahi seluruh kerajaan Roma beberapa kali untuk memberitakan Yesus Kristus.
|
||||
|
||||
Kitab ini adalah surat pertama yang ditulis oleh Paulus untuk Timotius. Timotius adalah murid dan teman dekatnya yang ia sebut sebagai anaknya yang sah di dalam iman. Kemungkinan Paulus menulis kitab ini menjelang hari kematiannya.
|
||||
|
||||
#### Tentang apa kitab 1 Timotius?
|
||||
|
||||
##### Paulus meninggalkan Timotius di kota Efesus untuk mengajar orang-orang percaya di Efesus. Ia menulis surat ini untuk mengajarkan Timotius tentang berbagai hal. Pokok pembicaraan yang disampaikan menyangkut penyembahan dalam gereja, kualifikasi para pemimpin gereja, dan peringatan melawan guru-guru palsu. Surat ini menunjukkan bagaimana Paulus melatih Timotius untuk menjadi pemimpin diantara gereja-gereja.
|
||||
Paulus meninggalkan Timotius di kota Efesus untuk mengajar orang-orang percaya di Efesus. Ia menulis surat ini untuk mengajarkan Timotius tentang berbagai hal. Pokok pembicaraan yang disampaikan menyangkut penyembahan dalam gereja, kualifikasi para pemimpin gereja, dan peringatan melawan guru-guru palsu. Surat ini menunjukkan bagaimana Paulus melatih Timotius untuk menjadi pemimpin diantara gereja-gereja.
|
||||
|
||||
#### Bagaimana judul kitab ini harus diterjemahkan?
|
||||
|
||||
##### Para penerjemah mungkin memilih untuk menyebut buku ini dengan judul lamanya "1 Timotius" atau "Timotius Pertama". Atau mereka dapat memilih judul yang lebih jelas seperti "Surat Paulus yang pertama kepada Timotius." (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/translate-names]])
|
||||
Para penerjemah mungkin memilih untuk menyebut buku ini dengan judul lamanya "1 Timotius" atau "Timotius Pertama". Atau mereka dapat memilih judul yang lebih jelas seperti "Surat Paulus yang pertama kepada Timotius." (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/translate-names]])
|
||||
|
||||
# Bagian 2: Konsep Budaya dan Keagamaan yang Penting
|
||||
|
||||
#### Apa itu pemuridan?
|
||||
|
||||
##### Pemuridan adalah proses untuk membuat seseorang menjadi murid Yesus. Tujuan dari pemuridan adalah mendorong orang-orang Kristen lainnya untuk lebih menjadi seperti Kristus. Surat ini memberikan banyak instruksi tentang bagaimana pemimpin harus melatih orang Kristen yang kurang dewasa. (LIhat: [[rc://id/tw/dict/bible/kt/disciple]])
|
||||
Pemuridan adalah proses untuk membuat seseorang menjadi murid Yesus. Tujuan dari pemuridan adalah mendorong orang-orang Kristen lainnya untuk lebih menjadi seperti Kristus. Surat ini memberikan banyak instruksi tentang bagaimana pemimpin harus melatih orang Kristen yang kurang dewasa. (LIhat: [[rc://id/tw/dict/bible/kt/disciple]])
|
||||
|
||||
# Bagian 3: Masalah Terjemahan yang Penting
|
||||
|
||||
|
@ -47,10 +48,8 @@ Dalam kitab ini, kata "aku" mengacu kepada Paulus. Juga, kata "kamu" hampir sela
|
|||
|
||||
#### Apa yang dimaksud oleh Paulus dengan ungkapan "dalam Kristus," "dalam Tuhan," dll?
|
||||
|
||||
##### Paulus bermaksud untuk mengungkapkan gagasan dari kesatuan yang sangat dekat antara Kristus dan orang percaya. Tolong lihat Pengenalan Kitab Roma untuk lebih rinci tentang ungkapan ini.
|
||||
Paulus bermaksud untuk mengungkapkan gagasan dari kesatuan yang sangat dekat antara Kristus dan orang percaya. Tolong lihat Pengenalan Kitab Roma untuk lebih rinci tentang ungkapan ini.
|
||||
|
||||
#### Apa masalah utama dalam naskah di kitab 1 Timotius?
|
||||
|
||||
##### Ini adalah masalah naskah yang penting dalam kitab 1 Timotius. "menarik diri dari hal tersebut." (6:5) Beberapa bentuk terjemahan lama dibaca seperti ini, tetapi BHC, BHC Dinamis dan beberapa bentuk terjemahan terkini tidak. Salinan kuno terbaik tidak memasukkan bagian kalimat ini.
|
||||
|
||||
##### (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/translate-textvariants]])
|
||||
Ini adalah masalah naskah yang penting dalam kitab 1 Timotius. "menarik diri dari hal tersebut." (6:5) Beberapa bentuk terjemahan lama dibaca seperti ini, tetapi BHC, BHC Dinamis dan beberapa bentuk terjemahan terkini tidak. Salinan kuno terbaik tidak memasukkan bagian kalimat ini. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/translate-textvariants]])
|
Loading…
Reference in New Issue