id_tn_l3/jer/49/04.md

15 lines
1.2 KiB
Markdown
Raw Normal View History

2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Mengapa kamu menyombongkan lembah-lembahmu...anak-anak perempuan?
2019-11-26 04:13:57 +00:00
TUHAN menggunakan pertanyaan ini untuk memarahi orang karena menyombongkan jumlah buah-buahan yang tumbuh di lembah mereka. Pertanyaan yang tidak memerlukan jawaban ini bisa diterjemahkan sebagai pernyataan. Terjemahan lain: "Janganlah sombong karena lembahmu...anak perempuan". (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-rquestion]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
2019-11-26 04:13:57 +00:00
# Mengapa kamu menyombongkan lembah-lembahmu, yang mengalirkan air
2019-01-21 08:28:31 +00:00
Beberapa versi Alkitab dibaca "Mengapa kamu menyombongkan kekuatanmu, kekuatanmu yang surut".
# anak-anak perempuan yang murtad
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Di sini, orang Amon dikatakan seolah-olah mereka adalah anak-anak perempuan. Terjemahan lain: "orang murtad" atau "orang yang membangkang". (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# berkata, Siapa yang akan datang melawanku?
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Orang Amon menggunakan pertanyaan ini untuk menyatakan bahwa mereka tidak percaya ada yang bisa mengalahkan mereka. Ini bisa ditulis ulang sebagai kalimat tak langsung. Terjemahan lain: "berpikir salah bahwa tidak ada yang bisa mengalahkanmu". (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-rquestion]] dan [[rc://id/ta/man/translate/figs-quotations]])