id_tn_l3/luk/13/31.md

36 lines
1.6 KiB
Markdown
Raw Normal View History

2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Pernyataan Terkait:
##### Ini adalah peristiwa selanjutnya dari bagian cerita ini. Yesus masih dalam perjalananNya menuju Yerusalem ketika beberapa orang Farisi berbicara kepadaNya tentang Herodes.
# Tak lama setelah itu
##### "beberapa saat setelah Yesus selesai berbicara"
# Pergilah dan tinggalkanlah tempat ini karena Herodes berniat membunuhMu
##### Terjemahkan ini sebagai peringatan untuk Yesus. Mereka menasihatiNya untuk pergi kemana pun dengan berhati-hati.
# Herodes mau membunuhMu
##### Herodes akan menyuruh orang untuk membunuh Yesus. AT: "Herodes mau mengirim anak buahnya untuk membunuh Yesus"
# Serigala itu
2019-11-26 04:13:57 +00:00
##### Yesus menyebut Herodes sebagai serigala. Serigala adalah anjing kecil yang buas. Kemungkinan artinya adalah 1) Herodes bukan ancaman sama sekali 2) Herodes licik. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Meskipun demikian
##### "Namun" atau "Meskipun" atau "Apapun yang terjadi"
# tidak dapat diterima untuk membunuh seorang nabi jauh dari Yerusalem
2019-11-26 04:13:57 +00:00
##### Pemimpin Yahudi mengaku mau melayani Allah. Namun nenek moyang mereka membunuh banyak nabi Allah di Yerusalem, dan Yesus tahu bahwa mereka mau membunuhNya disana juga. AT: "ini di Yerusalem bahwa pemimpin orang Yahudi membunuh utusan Allah" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-irony]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
2019-11-26 04:13:57 +00:00
##### * [[rc://id/tw/dict/bible/kt/pharisee]]
2019-01-21 08:28:31 +00:00
2019-11-26 04:13:57 +00:00
* [[rc://id/tw/dict/bible/names/herodantipas]]
* [[rc://id/tw/dict/bible/other/castout]]
* [[rc://id/tw/dict/bible/kt/demon]]
* [[rc://id/tw/dict/bible/other/heal]]
* [[rc://id/tw/dict/bible/kt/prophet]]
* [[rc://id/tw/dict/bible/names/jerusalem]]