id_tn_l3/heb/02/intro.md

33 lines
1.1 KiB
Markdown
Raw Normal View History

2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Pendahuluan
#
# Ibrani 02
# Catatan Umum
#### Struktur dan Format
Pasal ini bercerita tentang bagaimana Yesus lebih baik daripada Musa, orang besar bagi Yahudi.
Beberapa terjemahan menyelipkan beberapa puisi yang diatur kearah kanan dari tulisan lainnya supaya lebih mudah dibaca. BHC melakukan ini dengan puisi didalam 2:6-8, 12-13, yang mana kata-kata ini dari PL.
#### Konsep khusus dari pasal ini
##### Saudara-saudara
Penulis dapat menggunakan kata "saudara-saudara" untuk mengacu pada umat Israel dan orang-orang Kristen. Harus lebih dipastikan untuk memastikan referensinya jelas dan jika dibutuhkan dapat meninggalkan acuan yang tidak pasti.
####
#### Kemungkinan  terjemahan sulit lainnya
##### Nubuat
Yesus secara harafiah memenuhi nubuat-nubuatan tentang Mesias tetapi nubuat-nubuatnya sering mengandung puitis atau dengan bahasa metafora. (Lihat: [[rc://en/tw/dict/bible/kt/prophet]], [[rc://en/tw/dict/bible/kt/christ]], dan[[rc://en/ta/man/translate/figs-metaphor]])
## Tautan:
* **Catatan Ibrani [02:01 ](./01.md)**
**[<<](../01/intro.md) | [>>](../03/intro.md)**