forked from WA-Catalog/id_tn
49 lines
1.9 KiB
Markdown
49 lines
1.9 KiB
Markdown
|
#### Ayat: 21-23
|
||
|
|
||
|
# Pernyataan Terkait:
|
||
|
|
||
|
Kakak-beradik itu melanjutkan berbicara kepada hamba di rumah itu.
|
||
|
|
||
|
# Ketika
|
||
|
|
||
|
Ungkapan ini digunakan untuk menandai peristiwa penting di dalam cerita. Jika bahasa anda memiliki sebuah cara untuk melakukan ini, anda dapat berpikir untuk menggunakannya di sini.
|
||
|
|
||
|
# ketika kami sampai ke tempat bermalam
|
||
|
|
||
|
"saat kami sampai di tempat di mana kami akan menghabiskan malam kami"
|
||
|
|
||
|
# melihat
|
||
|
|
||
|
Kata "melihat" di sini menunjukkan bahwa kakak beradik itu terkejut dengan apa yang mereka lihat.
|
||
|
|
||
|
# menemukan uang dalam setiap karung....
|
||
|
|
||
|
"setiap dari kami menemukan sekarung penuh uang di dalam karungnya"
|
||
|
|
||
|
# kami membawa kembali uang itu di tangan kami untuk kami kembalikan kepadamu
|
||
|
|
||
|
Kata "tangan" di sini mewakili seseorang secara keseluruhan. Terjemahan lainnya: "kami membawa kembali uang itu dengan kami" (Lihat: [[rc://en/ta/man/translate/figs-synecdoche]])
|
||
|
|
||
|
## Dan kami telah membawa uang lebih di tangan kami untuk membayar makanan yang mau kami beli sekarang
|
||
|
|
||
|
Kata "tangan" di sini mewakili seseorang secara keseluruhan. Terjemahan lainnya: "kami juga telah membawa uang untuk membeli makanan" (Lihat: [[rc://en/ta/man/translate/figs-synecdoche]])
|
||
|
|
||
|
# membawa turun
|
||
|
|
||
|
"turun" adalah penggunaan kata yang umu saat berbicara tentang bepergian dari Kanaan ke Mesir.
|
||
|
|
||
|
## Damai besertamu
|
||
|
|
||
|
Kata benda abstrak "damai" dapat dinyatakan sebagai sebuah kata kerja. Terjemahan lainnya: "Tenanglah" atau "Tenangkanlah dirimu" (Lihat: [[rc://en/ta/man/translate/figs-abstractnouns]])
|
||
|
|
||
|
# Allahmu dan Allah ayahmu
|
||
|
|
||
|
Hamba itu tidak membicarakan tentang dua Allah yang berbeda. Terjemahan lainnya: "Allahmu, Allah yang ayahmu sembah"
|
||
|
|
||
|
#### Kata-kata Terjemahan
|
||
|
|
||
|
* [[rc://en/tw/dict/bible/other/manager]]
|
||
|
* [[rc://en/tw/dict/bible/other/peace]]
|
||
|
* [[rc://en/tw/dict/bible/kt/fear]]
|
||
|
* [[rc://en/tw/dict/bible/kt/god]]
|
||
|
* [[rc://en/tw/dict/bible/names/simeon]]
|