id_tn_l3/jer/46/06.md

7 lines
771 B
Markdown
Raw Normal View History

2019-11-26 04:13:57 +00:00
# Jangan biarkan orang tangkas melarikan diri, atau orang kuat lolos
2019-01-21 08:28:31 +00:00
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Kedua kalimat ini berarti sama dan mempertegas satu sama lain, bahkan yang terkuat dan tercepat tidak bisa lolos. Kata "yang tangkas" bisa dijadikan kata sifat. Terjemahan lain: "bahkan tentara paling tangkas tidak bisa lolos" (lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-doublet]] dan [[rc://id/ta/man/translate/figs-nominaladj]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Di Utara di dekat Sungai Efrat, mereka telah tersandung dan jatuh.
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Kedua pernyataan ini berarti sama. Berada dan gugur dalam perang dikatakan seolah-olah para tentara tersandung dan jatuh. Terjemahan lain: "pasukan Mesir kalah dan mati di bagian Utara sungai Efrat" (lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-parallelism]] dan [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]])