id_tn_l3/psa/132/018.md

9 lines
604 B
Markdown
Raw Normal View History

2019-11-26 04:13:57 +00:00
# Musuh-musuhnya akan Kupakaikan dengan malu
2019-01-21 08:28:31 +00:00
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Malu dibicarakan seolah-olah pakaian. rasa malu akan kekalahan ddalam perang. Terjemahan lain: "Aku akan membuat musuh-musuhnya dipermalukan." atau "Aku akan membuat musuh-musuhnya dikalahkan dan dipermalukan. (lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
2019-12-09 18:04:11 +00:00
# akan bersinar mahkotanya
2019-01-21 08:28:31 +00:00
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Mahkotanya merujuk pada aturannya, dan keagungan dibicarakan seperti bersinar. Terjemahan lain: "dia akan menjadi raja yang hebat" atau "keagungannya akan bercahaya" (lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metonymy]] dan[[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00