Ada nubuatan mengenai pasal ini yang memberi nama kepada raja yang akan mengakhiri pembuangan orang-orang Yahudi dari Babilonia dan membangun kembali bait, meskipun pembuangan tersebut belum terjadi. Ini menekankan bahwa TUHAN mengetahui masa yang akan datang, jadi penerjemah harus menerjemahkan nama Koresh yang diberikan disini. Ada banyak aspek lain dari pasal ini yang menunjukkan kekuasaan TUHAN dengan baik (Lihat: [[rc://id/tw/dict/bible/kt/prophet]] dan [[rc://id/tw/dict/bible/kt/temple]])