# Yohanes menjawab

"Yohanes berkata" atau  "Yohanes merespon Yesus." Yohanes memberi respon mengenai apa yang Yesus bicarakan tentang siapa yang terbesar. Dia tidak menjawab pertanyaan

# kita menyaksikan

Yohanes berbicara mengenai dirinya dan bukan Yesus. Karena itu kata "kita" di sini dimengerti secara tertutup. (lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-exclusive]])

# di dalam namaMu

Hal ini berarti orang yang berbicara itu menggunakan kekuatan dan kuasa Yesus. (See: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metonymy]])

# Jangan menghentikannya

Dapat dimengerti dengan jelas. AT: "biarkanlah dia meneruskannya"

# siapa yang tidak melawanmu berada dipihakmu

beberapa terjemahan modern memahaminya dalam pengertian yang sama. AT: "jikalau seseorang tidak menghentikan pekerjaaanmu, itu berarti dia akan membantumu" atau "jikalau sesorang tidak bekerja melawanmu, dia bekerja bersamamu"