Kesejajaran merupakan bentuk yang umum dalam puisi Ibrani. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/writing-poetry]] dan[[rc://id/ta/man/translate/figs-parallelism]])
Kata "nama" di sini merupakan ungkapan yang menunjuk pada TUHAN sendiri. Lihat bagaimana ungkapan "biarlah keagungan namaNya dipuji" diterjemahkan dalam Mazmur 72:19. Terjemahan lain: "terpujilah Engkau" atau "lakukanlah apa yang membuat Engkau senang" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metonymy]])