Kedua frasa ini bermakna sama. Keduanya menjelaskan bagaimana dasar sungai itu mengering pada saat musim kemarau. Terjemahan lain: "Ketika musim kemarau, salju itu meleleh dan dasar sungai itu mengering" (Lihat:[[rc://id/ta/man/translate/figs-parallelism]]dan[[rc://id/ta/man/translate/figs-explicit]])