id_tn/2co/13/intro.md

29 lines
1.3 KiB
Markdown
Raw Normal View History

2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Pendahuluan
# 2 Korintus 13 Catatan Umum
#### Struktur dan Format
Di dalam pasal 13:1-10, Paulus mengakhiri pembelaannya sebelum menutup suratnya dengan salam dan berkat.
#### Konsep khusus dalam pasal Ini
##### Persiapan
Paulus memberikan petunjuk dalam persiapan kunjungannya kembali ke Korintus. Dia berharap tidak melakukan pendisiplinan gereja terhadap siapapun dan dapat  berkunjung dengan sukacita. (Lihat: [[rc://en/tw/dict/bible/kt/disciple]])
#### Beberapa kemungkinan kesulitan terjemahan dalam pasal ini
##### Kekuatan dan Kelemahan
Kedua penggambaran ini digunakan berulang kali dalam pasal ini. Yang  dimaksudkan adalah perbedaan satu dengan yang lain. Penterjemah seharusnya mampu menggunakan istilah yang menjelaskan pertentangan satu dengan yang lainnya.
##### "dalam iman"
Para teolog terbagi pengertiannya atas frasa ini. Beberapa percaya orang kristen diuji untuk melihat apakah tindakan mereka sesuai dengan iman mereka. Yang lain percaya orang Kristen harus melihat perbuatan-perbuatan mereka dan bertanya apakah mereka benar-benar selamat. Dari konteks ini, muncul berbagai kemungkinan. (Lihat: [[rc://en/tw/dict/bible/kt/faith]] dan [[rc://en/tw/dict/bible/kt/save]])
## Tautan:
* [Catatan 2 Korintus 13:01](./01.md)\****
**[<<](../12/intro.md) |**