id_tn_l3/isa/36/05.md

7 lines
840 B
Markdown
Raw Permalink Normal View History

2019-01-21 08:28:31 +00:00
# strategi dan kekuatan untuk berperang
2019-11-26 04:13:57 +00:00
"Kamu memiliki strategi dan kekuatan untuk berperang." Ungkapan "kekuatan untuk berperang" mengacu kepada memiliki pasukan militer yang kuat dan persenjataan perang yang cukup besar. Terjemahan lain: "Kamu mempunyai strategi perang yang cukup, pasukan yang kuat, dan persenjataan untuk berperang" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metonymy]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
2019-11-26 04:13:57 +00:00
# Sekarang, siapakah yang kamu andalkan sehingga kamu telah memberontak terhadapku?
2019-01-21 08:28:31 +00:00
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Raja Asyur menggunakan pertanyaan ini untuk mengejek Hizkia untuk mempercayai bahwa dia memiliki kekuatan untuk melakukan pemberontakan. Mungkin pertanyaan ini tertulis dalam bentuk pernyataan.Terjemahan lain: "Entah kepada siapa kamu percaya, kamu tidak akan memiliki keberanian untuk memberontak melawan aku." (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-rquestion]])